Sempat Berhenti Beroperasi, Kini TikTok Suntik Rp23 Triliun ke Tokopedia Demi Mendorong Kemajuan UMKM Indonesia

photo author
- Kamis, 14 Desember 2023 | 18:47 WIB
Grup GoTo dan TikTok resmi mengumumkan kerjasama (Kurasimedia)
Grup GoTo dan TikTok resmi mengumumkan kerjasama (Kurasimedia)

5. Tokopedia adalah juara di Indonesia, mereka bisa mengakomodasi kebutuhan TikTok untuk terus berkembang di pasar Indonesia.

6. GoTo bisa memberikan bantuan hampir di seluruh lini bisnis keduanya seperti logistic, fulfilment, pemasaran, dan solusi pembayaran.

Baca Juga: Meski Melelahkan, Ternyata Kuliah Sambil Kerja Punya Banyak Keuntungan

Kemitraan ini akan diawali dengan kampanye Beli Lokal dimulai pada 12 Desember 2023 pada Hari Belanja Nasional.

Kampanye yang merupakan bagian dari periode uj coba ini akan berfokus pada produk asal Indonesia dan memungkinkan pelanggan untuk belanja dan berinteraksi dengan produk favorit mereka. (TPA)***

 

 

Halaman:
Dilarang mengambil dan/atau menayangkan ulang sebagian atau keseluruhan artikel
di atas untuk konten akun media sosial komersil tanpa seizinĀ redaksi.

Editor: Tri Puji Astuti

Tags

Artikel Terkait

Rekomendasi

Terkini

Cek Indikasi Kerusakan dan Perawatan Karet Pintu Mobil

Kamis, 27 Februari 2025 | 06:55 WIB

Ungkap Efek Mobil Jarang Digunakan

Jumat, 31 Januari 2025 | 16:28 WIB
X